Jam 9 Kita Bertemu [Unduh pdf] - Puthut EA

............................................................................
Judul Ebook  : Jam 9 Kita Bertemu
Tebal Ebook   : 92 Halaman
Bahasa : Indonesia
...........................................................................

Ini adalah kisah cinta segitiga. Dipanggungkan dengan konsep cerita ‘ada cerita di benak’ dan â€˜ada cerita di panggung’. Ini semacam seorang ibu yang mendongeng, di mana ada sesuatu yang didongengkan dan ada peristiwa di mana ibu mendongeng. Yang pertama kurang-lebih adalah yang dimaksud dengan ‘cerita di benak’ dan yang kedua kurang-lebih yang dimaksud dengan â€˜cerita di panggung’. Yang membedakan hal tersebut dengan pentas pembacaan cerita pendek adalah karena adegan-adegan di dalam panggung beserta seluruh kompleksitas seni pertunjukannya.
Yang soal itu, tentu sang sutradara lebih tahu.

Seputar Tokoh
Lisa: Perempuan, kira-kira menjelang 27 tahun, tenang, tegas. Sejak mahasiswa sudah bergiat dalam pers kampus, lulus menjadi wartawan, dan terlibat asmara gelap dengan tokoh laki-laki.

Baca Juga
Kenes: Perempuan, hampir 27 tahun, agak genit, suka menggerutu, tetapi juga romantis. Saat mahasiswa mengikuti pola kuliah yang tertib. Saat lulus menjadi aktivis LSM. Sehingga wacana sosialnya agak kagetan juga.

Doni: Laki-laki, 28 tahun, sudah menikah. Sejak kuliah mendalami kegiatan film, dan terlibat sejarah asmara dengan banyak perempuan. Lulus kuliah menjadi pembuat !lm. Profesi yang akhir-akhir ini cukup seksi.

 BACA ONLINE Puthut EA
 "jika link download bermasalah tolong tinggalkan komentar"

Post a Comment

0 Comments